5 Contoh Cerpen Beserta Unsur Intrinsik dan Ekstrinsik

Ada sekitar 5 contoh cerpen beserta unsur intrinsik dan juga ekstrinsik yang pembahasannya cukup lengkap dan menyeluruh. Analisis cerpen tersebut hanya sebagian dari banyak analisis karya sastra yang sudah dibahas di situs contohcerita.com ini.

5 Contoh Cerpen Beserta Unsur Intrinsik dan Ekstrinsik

Banyak memang yang membutuhkan contoh analisis untuk belajar di rumah. Dalam pelajaran bahasa Indonesia kita juga mempelajari mengenai karya sastra dimana didalamnya kita juga belajar menggali yang lebih banyak.

Melalui karya sastra kita bisa menggali pesan-pesan yang ada sekaligus mengapresiasi karya tersebut. yaitu dengan analisa lebih jauh. Kadang membuat analisis sebuah karya seperti itu tidak gampang. Apalagi masih belajar.

1) Contoh cerpen singkat beserta unsur intrinsiknya
2) Contoh cerpen singkat dan unsur intrinsiknya
3) Cerpen pendidikan dan unsur intrinsiknya
4) Contoh cerpen beserta unsur intrinsik dan ekstrinsik
5) Contoh cerpen beserta unsur intrinsiknya dan sinopsisnya
6) Contoh cerpen beserta unsur intrinsik dan ekstrinsik 2013
7) Contoh cerpen singkat beserta unsur intrinsiknya dan ekstrinsiknya
8) Contoh cerpen persahabatan beserta unsur intrinsik dan ekstrinsik dan sinopsisnya

Oleh karena itu kita berusaha menyajikan banyak referensi sebagai gambaran awal dan sederhana bagaimana melakukan analisa pada sebuah karya. Dari pada lama-lama mari kita bahas satu per satu contohnya!

Yang pertama, bukan yang paling bagus atau yang paling sempurna sih tetapi yang ini bisa dijadikan bahan referensi untuk belajar. Yang ini cukup sederhana dan tidak terlalu berat juga sih. Cerpen ini juga cukup bagus.

Judul cerpen yang ada dalam analisa ini yaitu "Si Penjaga Kubur" yaitu sebuah cerpen horor yang cukup singkat alias pendek. Untuk gambaran, berikut kita bisa baca cuplikan bagian awal cerpen tersebut.

Pada suatu ketika aku dan keluarga hendak berlibur ke Bali, namun nasib buruk menimpa kami, karena di tengah perjalanan ban mobil kami kempes. 

Dan yang lebih apes lagi, kempes di waktu malam hari sekitar jam 03:00 dini hari.Aku pun menghubungi salah seorang pembantuku untuk mengirimkan sebuah ban serep yang ada di rumah. 

Mungkin bisa ditebak isinya seperti apa. Bagi rekan pelajar dan adik-adik semua yang membutuhkan khusus dengan tema seperti ini bisa dibaca langsung dari judulnya di atas.

Supaya tidak monoton kita juga sudah siapkan cerita pendek yang berbeda, unik dan juga menarik. Kalau kebanyakan kita berbicara dengan tema cinta atau persahabatan pada contoh kedua ini kita akan berbicara mengenai binatang kesayangan.

Mungkin ada yang punya hewan peliharaan yang sangat disayangi? Menarik jika kita bisa membaca sebuah cerpen dengan tema tersebut. Apalagi jika kita bisa mengupas lebih dalam dari karya cerpen ini.

Contoh kedua ini berjudul "Anjing Hitam Besar". Karya ini masuk dalam kategori cerpen lucu singkat. Sudah dilengkapi dengan analisis yang dibutuhkan yaitu dari sisi unsur intrinsik. 

Angin berhembus semilir, berputar mengelilingi kepala Purwanto yang plontos, suasana pagi yang begitu sempurna bagi seorang Purwa, apalagi ia bersantai – duduk di beranda rumah - ditemani segelas kopi hangat.

“Suasana seperti ini begitu indah, udara yang sejuk, burung yang bernyanyi dan istri cantik yang menemani”, ucap Purwa sembari melirik sang istri yang duduk sambil mengunyah sepotong singkong goreng.

Kalau rekan semua hanya ingin membaca ceritanya tidak apa-apa karena ceritanya juga tidak terlalu panjang. Cerita cerpen tersebut sengaja disusun atau dibuat sekedar untuk bahan belajar saja. 

Bukan dari karya profesional tetapi juga sudah dilengkapi dengan analisis yang dibutuhkan. Bagi rekan pelajar yang ingin mempelajarinya silahkan melalui tautan di atas.

Selain dua judul di atas masih ada beberapa judul lain lagi. Yang ketiga ini bisa dikatakan merupakan hiburan yang cukup menarik. Kisah yang diangkat merupakan hal ringan tetapi sangat menghibur. Ada sensasi humor yang cukup terasa.

Judulnya "Mak Ijah Mencari Hewan Peliharaan", merupakan sebuah cerpen lucu yang cukup pendek untuk dinikmati di waktu luang. Seperti apa kisahnya ya, untuk gambaran silahkan baca petikan berikut!

Sudah satu minggu ini Mak Ijah banyak menghabiskan waktunya duduk di taman depan. Matanya terlihat nanar, napasnya terdengar berat, sesekali ia mengelus tangan kirinya yang terasa dingin. 

Laksana bunga yang ditinggalkan kumbang-nya, ia kesepian. Ia hanya berbicara dengan angin berkeluh kesah dengan dedaunan. 


Kok kalau dibaca secara seksama jadi sedih juga ya. Suasana yang ada dalam pembukaan cerpen itu bisa menyentuh hati. Penasaran tidak, kalau penasaran silahkan bisa dibaca sendiri sekaligus mempelajari analisisnya.

"Antara Kau dan Kakakmu", melihat dari judulnya di atas rasanya sudah bisa ditebak apa isi didalamnya ya? Benar sekali, yang ke empat ini sekedar untuk tambahan saja. Kan siapa tahu ada yang mencari tema cinta.

Dalam analisis cerpen pada judul ke empat ini kita akan menikmati sebuah kisah tentang cinta yang terbelah pada dua jiwa berbeda. Cinta segitiga, kita biasa menyebutnya seperti itu. Bagus kok, alurnya juga menyenangkan. Lihat kutipan awal ceritanya di bawah ini.

Sebut saja namaku Rangga, aku adalah seorang karyawan di sebuah perusahaan yang ada di Jakarta. Baru-baru ini aku dipusingkan dengan sebuah cinta segitiga yang melandaku. Aku dicintai dua orang gadis sekaligus yang merupakan kakak beradik. Dia adalah Endang yang merupakan adik dari si Rika.

Endang adalah temanku sekolah dan kami telah lama kenal. Bahkan kami sering jalan dan makan bareng. Sedangkan aku mengenal kakak Endang ketika Endang mengajakku ke rumahnya dan memperkenalkan kepada keluarganya.

Karena diberikan lima buah maka tidak ada salahnya kita selipkan satu tema remaja seperti di atas. Bagi yang berminat silahkan baca melalui judulnya yang dibagian atas ya.

Kalau yang terakhir ini kita siapkan yang unik dan yang menarik. Tema dari cerita pendek ini sesungguhnya tentang kehidupan sehari-hari. Kisahnya diangkat dari inspirasi kejadian - kejadian sederhana yang ada di sekitar kita.

Judulnya unik, yaitu "Gara-Gara Masako", isinya tentu akan berhubungan dengan dunia wanita yaitu masak-memasak. Petikan cuplikan cerpen tersebut bisa dibaca berikut ini.

Sebut saja namanya ibu Endang, dia dan suaminya adalah pengantin baru. Layaknya pengantin baru pada umumnya ibu Endang dan suaminya harus bisa menyesuaikan diri dengan tugas dan kewajibannya.

Ibu Endang dengan tugasnya sebagai ibu rumah tangga, sementara suaminya mempunyai kewajiban mencari nafkah.

Itu tadi beberapa contoh cerpen yang dilengkapi dengan unsur intrinsik bahkan ada yang sampai unsur ekstrinsiknya sekaligus. Bisa dipilih mana yang akan dipelajari lebih lanjut. Bisa disalin terlebih dahulu agar lebih mudah.

Di situs ini sebenarnya banyak sekali contoh yang sekaligus sudah dilengkapi analisa. Tapi kali ini kita pilihkan beberapa judul saja. Lain waktu kita akan bahas lagi cerpen lainnya.

Mudah-mudahan dengan dibahas lengkap beserta unsur intrinsik maka semua bisa menjadi lebih jelas. Sampai disini, salam hangat dari kami. Tetap semangat belajar ya!

Back To Top