Contoh Cerita Bahasa Inggris Tema Keserakahan dan Artinya

Pada contoh cerita bahasa Inggris dan artinya kali ini kita akan berbicara tentang keserakahan atau ketamakan. Kisahnya juga cukup singkat namun tetap mampu memberikan nuansa hiburan sekaligus bahan belajar. 


Bagi rekan pengunjung yang mencari cerita seperti ini silahkan langsung ikuti pembahasannya. Cerita bahasa Inggris berjudul The Greedy Cloud ini menghadirkan kisah tentang sifat yang harus dijauhi oleh manusia. 

Sifat tersebut harus dijauhi karena bisa merugikan manusia yang lainnya. Selain itu bisa juga merugikan alam bahkan mahluk dan tumbuhan yang ada di dunia ini. 

Untuk itulah penting menghindari sebuah sifat yang merusak. Sifat yang harus dihindari oleh manusia untuk bisa menjalani hidup dan mewujudkan sebuah kesajahteraan 

adalah dengan cara menghilangkan sifat serakah, sifat sombong, dan sifat kurang bersyukur. Salah satu dari beberapa sikat tersebut ada dalam sebuah cerita ini.

Mudah-mudahan setelah membaca cerita ini pembaca sekalian bisa berpikir tentang pentingnya menghindari sebuah sifat yang dilarang dan akibat yang ditimbulkan dari sifat yang dilarang tersebut. Semua itu akan terlihat dalam kisah berikut, tidak percaya?

A. Cerita Bahasa Inggris tentang Keserakahan

The Greedy Cloud sendiri mempunyai arti dalam bahasa Indonesia yaitu “awan serakah”. Inilah yang akan dibahas dari pada cerita ini yaitu sebuah salah satu sebuah sifat yang dilarang karena bisa merugikan  orang lain dan bisa merugikan seisi dari pada penghuni alam ini.

Dengan cerita berbahasa Inggris ini baik sekali digunakan untuk media pembelajaran bahasa Inggris terlebih anda yang saat ini sedang sedikit-sedikit menghafal kosa kata. 

Lumayan, bisa untuk tambahan referensi juga, benar tidak? Dengan cerita ini anda akan mendapatkan banyak kosa kata, dan belajar bahasa Inggris menjadi lebih menyenangkan. Nah, sebelum kita baca kisah tersebut lebih baik kita pelajari dulu beberapa kosa kata di bawah ini.

Cloud = awan
Envy = cemburu, iri hati
Abandon = meninggalkan
Dried up = kering
Desert = padang, gurun pasir
Obtain = mendapatkan, memperoleh
Unable = tidak mampu
Realized = menyadari (lampau)
Mistake = kesalahan
Greed = ketamakan
Selfishness = keegoisan
Vanishing = hilang
Evaporating = menguap
Original = asli
Size = ukuran

Sebagian vocabulariesdi atas mungkin sudah rekan ketahui bahkan sudah hafal. Tapi paling tidak, mungkin ada satu dua yang masih baru. 

Dengan bantuan kosa kata tersebut kita bisa lebih mudah memahami cerita berikut. Sekarang, karena sudah siap maka kita baca langsung ceritanya.

cerita bahasa inggris dan arti
Cerita Bahasa Inggris tentang Serakah The Greedy Cloud

Pendek ya, aslinya ceritanya cukup singkat, justru pembahasannya yang panjang lebar tidak nyambung, he… he… 

Biarlah, yang penting kita mendapatkan tambahan bahan belajar sekaligus hiburan. Sekarang kita lihat arti atau terjemahan dari teks tersebut ya.

B. Arti Cerita Bahasa Inggris tentang Keserakahan

Dongeng ini sendiri mempunyai sebuah cerita tentang sebuah kehidupan di suatu wilayah, yang pada saat itu sedang kekeringan. 

Kekeringan tersebut bisa terjadi karena ada sebuah faktor dari pada tidak adanya hujan. Dan ketika di atas sudah tampak jelas awan menyimpan hujan tersebut hingga bentuk awan begitu besar.

Nampaknya memang awan dalam cerita ini memiliki sebuah sifat yang rakus/serakah karena dialah kekeringan terjadi dimana-mana. 

Karena dialah juga yang menghimpun banyak uap air dari bumi dan kemudian membentuk sebuah awan yang besar. Karena kehendaknya pula hujan tidak terjadi sehingga terjadi kekeringan dimana-mana.

Hingga pada suatu ketika awan juga berpikir tentan sebuah fenomena yang ada di semua wilayah, kekeringan, rumput tidak bisa tumbuh dan banyak lagi yang tentunya sangat merugikan bagi para penduduk bumi. 

Hingga dari sinilah sang awan baru sadar bahwa yang dilakukannya adalah sebuah keserakahan. Hingga dari kesadarannya inilah membuat sang awan sadar hingga tak lama kemudian turun hujan yang begitu besar. 

Hujan tersebut membawa berkah kepada penduduk bumi sekalian, karena dengan hujan tersebut tanaman dan hewan, serta manusia bisa melangsungkan hidupnya dengan baik.

Bahkan setelah terjadinya hujan di sabana tumbuh sebuah rumput yang sangat hijau dari sebelumnya, dan ini tentu menjadi sebuah hal yang menguntungkan bagi para penduduk bumi. 

Dan kini ukuran awan tidak jauh lebih besar dari pada yang awal, kini dia terlihat seperti sekumpulan kapas yang bisa sangat mudah tertiup angin.

Namun penduduk bumi begitu bersyukur karena sang awanlah, mereka bisa mendapatkan air dan bisa melangsungkan sebuah kehidupan yang lebih baik di dunia. 

Karena sang awan pula semua tumbuhan yang ada di bumi tersebut bisa tumbuh dengan begitu baiknya hingga mempunyai sebuah dahan dan daun yang begitu hijau.

***

Ada sebuah pesan moral yang bisa diambil dari sebuah contoh cerita bahasa Inggris dengan tema keserakahan dan artinya ini. Yang mana seperti yang sudah tercatat di cerita di atas bahwa masalah 

yang menjadi begitu gempar adalah karena keserakahan yang dilakukan sang awan, sehingga memungkinkan para penduduk bumi kesulitan untuk mendapatkan air.

Inilah yang setidaknya bisa kita jadikan sebuah pesan moral yang bisa kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari. 

Janganlah serakah dengan apa yang ada di dunia ini, karena semua yang ada di dunia ini hanyalah titian dari tuhan. Tuhan akan mengambilnya kembali bila memang kita sebagai manusia serakah tentang apa yang telah diberikan tuhan.

Back To Top