Contoh Puisi Sosial 4 Bait Terbaru dan analisis

Berikut adalah contoh puisi sosial yang tentunya membahas atau mengambil tema mengenai kehidupan sosial di sekitar kita. Puisi ini akan menjadi salah satu puisi yang akan melengkapi berbagai koleksi yang sudah ada.


Sebagai permulaan, contoh yang akan kita baca kali ini terdiri dari dua judul puisi sekaligus yang masing-masing memiliki tema yang sama.

Dengan begitu yang sedang membutuhkan puisi seperti ini bisa mendapatkan sedikit pilihan dan tidak perlu repot ke situs lain.

Puisi yang pertama berjudul “hidup dan Perjuangan”. Puisi tersebut terdiri dari empat bait singkat yang menggunakan bahasa yang cukup mudah untuk dimengerti.

Susunan kata dan pilihan kata (diksi) yang digunakan terasa rapi dan apik.

Puisi kedua berjudul “pelajaran untuk hidup” yang isinya juga tidak jauh berbeda dengan yang pertama.

Agar lebih jelas nanti bisa dibaca langsung tapi sebelum itu sekarang kita lihat dulu beberapa koleksi lain di bawah ini!

1) Puisi sosial kehidupan
2) Puisi sosial chairil anwar
3) Puisi sosial masyarakat
4) Puisi politik
5) Puisi sosial budaya
6) Puisi sosial politik
7) Puisi sosial singkat
8) Puisi kritik sosial

Kedua puisi yang akan kita baca tersebut masih berasal dari penulis yang sama yang menulis banyak karya terdahulu yang telah dipublikasikan.

Untuk dua karya berikut beliau juga telah rela meluangkan ide dan pikiran untuk berbagi keindahan untaian kata untuk pelanggan setia situs ini. Sekarang mari kita nikmati saja keindahan dua puisi tersebut!

Hidup dan Perjuangan
Contoh Puisi Sosial dan analisis

Saat semua telah berlalu
Masa muda nan indah tanpa cacat
Tak seperti orang bayangkan
Kami melangkah demi perjuangan

Panas terik bagai sang surya menyapa
Bagai api membakar semangat
Tanpa lelah jalani hari demi mimpi
Tanpa dosa harapan kami

Tak semestinya seenaknya
Melangkah demi kemaksiatan
Melangkah seperti rota tak pernah lelah
Demi perjalanan hidup ini.

Raga kami bukan perkasa
Juga bukan sandiwara kerja
Tak lain bukan hanya perjuangan
Yang kami bina tanpa nada

Pelajaran untuk Hidup
Oleh Gunarto

Ekonomi adalah hidupku 
Ia memberi arah dan tujuan butuh ku
Matematika memberiku jalan pasti setiap fikiranku.
Memberi warna dalam kepastian hidup.

Filsafat adalah hati dan fikiranku
Pemberi nuansa kebenaran sejati
Hukum adalah pengikatku
Sesuatu yang pasti tapi menyesakan

Sosiologi adalah pengertianku dalam menjalani hidup
Menembus ruang dan waktu dalam hidupku.
Sejarah adalah masa kelam ku yang indah
Pemberi warna kesejukan keindahan masa lalu

IPA adalah benteng tindakanku
Ia menjadi dasar perkembanganku
Tapi itu semua bualanku
Karna agamaku adalah segalanya

Saya pribadi sangat berharap Contoh Puisi Sosial 4 Bait di atas bisa benar-benar bermanfaat bagi pembaca semua tanpa terkecuali.

Jika ada yang kurang berkenan mohon maaf dan sudilah kiranya pembaca semua untuk mengirimkan masukan yang membangun untuk kemajuan situs ini.

Dengan begitu situs ini bisa selalu berkontribusi dalam menyediakan bahan bacaan yang sesuai kebutuhan. 

Back To Top