Di Irak, ada satu bangunan
Masjid yang memiliki kategori unik dan menarik dari sisi bagunannya. Masjid
yang dimaksud, merupakan salah satu dari yang tertua di dunia. Bahkan, bisa
dikatakan masjid ini memiliki keindahan yang sangat mengagumkan.
Pasti ada keunikan yang
membuat masjid ini terkenal istimewa? Ya, memang begitu. Masjid ini memiliki
perjalanan sejarah yang cukup panjang tentunya.
Banyak sejarah dan cerita
yang dialami masjid yang dibangun zaman dulu. Selain itu, masjid ini juga
memiliki keistimewaan lain.
Masjid ini terbuat dari
berbagai macam batuan dan logam mulia. Hal ini pula yang akhirnya membuat
masjid begitu unik dan mempesona di mata publik.
Nama masjidnya adalah
Masjid Agung Kufa di kota Irak. Masjid ini menjadi salah satu yang cukup di
kenal di dunia. Anda juga mungkin sudah pernah melihat bentuknya seperti apa,
atau mungkin sudah pernah kesana?
Banyak yang mengagumi
keindahannya. Foto dan gambarnya pun banyak di gemari para pengguna media
online. Banyak yang sudah mengabadikan keindahan bagunan tersebut.
Bagi umat muslim, keindahan masjid seperti ini tentu
akan menambah sempurna nilai religius yang ada pada bangunan tersebut. Menurut
anda bagaimana, apakah masjid ini menurut anda cukup memiliki keindahan dan
keistimewaan?